Medula Spinalis

Medula Spinalis........

Sel Utama         :
a.    Entoderm          : membentuk saluran cerna, paru, dan hati.
b.    Mesoderm         : membentuk otot, jaringan ikat, dan sistem Vaskular.
c.    Ektoderm         : membentuk seluruh susunan saraf.

Ektoderm ® neural plate ® neural groove ® neural fold bergabung dan merubah neural groove ® neural tube.

Neural tube      ® Otak
® Medula spinalis
Zona pada medula spinalis     ® ventrikularis
                                           ® intermedia
                                           ® marginalis

Neuroblast bersifat multipoten (induknya sel saraf)

Medula Spinalis ® bermula pada zona ventrikularis ®  Sel matriks ® pembelahan (pertambahan panjang dan diameter) ® terbentuk neuroblast awal ® neuroblast bermigrasi ® (membentuk) zona intermedia ® (yang akhirnya disebut) substansia grisea medula spinalis ® neuroblast membentuk serabut2 saraf ® (ke) zona marginalis ® bermielin ® substansia alba.
Zona intermedia pada dinding lateral tabung ® penebalan anterior yang besar ® lamina basalis ® sedangkan ® penebalan posterior yang lebih kecil ® lamina alaris. Neuroblast lamina basalis ® sel motorik columna (cornu) anterior ® sedangkan ® neuroblast lamina alaris ® sel sensorik columna (cornu) posterior.
Lamina basalis ® Tumbuh (pd setiap sisi garis tengah) ® fissura mediana anterior ® sedangkan ® lamina alaris ® bertambah besar dan meluas k tengah ® dinding posterior lumen neural tube ® menyatu ® septum medianum posterius. Lumen neural tube ® canalis centralis. (Snell. Neuroanatomi Klinik untuk Mahasiswa Kedokteran. Jakarta : EGC. 2006)

Bagaiman pencegahan agar tidak terjadi aprosensefali dan kelainan khaisma optik..........

Penelitian epidemiologik menunjukkan korelasi yang kuat antara defisiensi asam folat ibu dan insidens defek tuba neuralis, seperti spina bifida dan anen sefali. Asam folat dalam bentuk reduksinya diperlukan pada reaksi biokimiawi esensial yang menjadi prekursor untuk sintesis asam amino, purin, dan DNA. Sumber asam folat terbanyak : ragi, hati, ginjal, dan sayuran hijau. (Katzung. Farmakologi Dasar & Klinik. Jakarta : EGC. 2010) hampir 70% cacat ini dapat di cegah dengan memberi wanita yang bersangkutan 400 µg asam folat perhari sebelum dan selama kehamilan (Langman. Embriologi Kedokteran. Jakarta : EGC. 2009)


Comments

  1. Toaks Titanium - The Kit Of An Enterprise
    From black oxide vs titanium drill bits its speedy titanium dab tool time to its incredible size, Toaks columbia titanium boots Titanium can accommodate your need babylisspro nano titanium for the suunto 9 baro titanium essentials, including a pair of flexible

    ReplyDelete

Post a Comment